Satuan panjang memiliki beberapa macam, pada blog ini di bahas hanya satuan matric karena satuan ini lebih sering digunakan dalam mengukur panjang di Indonesia.
Tangga Satuan Panjang
Contoh :
1 km = 1000 m -----> turun 3 anak tangga
1 m = 0,001 km -----> naik 3 anak tangga
10 dm = .... m -----> 10 dm = 0,4 m
Konversi Nilai
1 km = 10 hm
= 100 dam
= 1.000 m
= 10.000 dm
= 100.000 cm
= 1.000.000 mm
1 inch = 2,54 cm
1 foot = 12 inch
contoh A :
7 km = .... dam
7 km = 7 x 10 x 10 = 700 dam
contoh B :
6 hm + 2 dam + 3 cm = .... cm
semua satuan panjang dikonversikan menjadi cm
70.000 cm + 2.000 + 3 cm = 72.003 cm